| 0 komentar ]

Dengan arsitektur super-pintar dan prosesing multi-task 12-way tidak tertandingi, Prosesor Intel® Core™ i7-980X Extreme Edition merupakan pilihan sempurna untuk para pemain game, media creator, dan semua orang yang mencintai daya yang hebat luar biasa.
Inilah yang perlu Anda ketahui.

Dibangun untuk Kecepatan

Prosesor Intel® Core™ i7-980X Extreme Edition baru super-pintar, ultra-threaded, dan tentu saja tidak tertandingi.
fitur dan teknologi yang meninggalkan prosesor lain jauh di belakang:

  • Intel® Turbo Boost Technology menyediakan daya prosesing tepat di saat dan di mana pelanggan Anda paling membutuhkannya
  • Arsitektur Intel® 32nm Westmere memuat hampir dua kali lebih banyak transistor dalam setiap chip daripada arsitektur Intel generasi sebelumnya
  • 6 core fisik dan 12 thread membuat performa yang tidak bisa disamakan untuk game dan aplikasi dengan tread tinggi
  • Intel® Hyper-Threading Technology memberikan Anda 12 cara prosesing multi-task sehingga masing-masing core prosesor dapat bekerja pada dua tugas pada waktu yang bersamaan

Plus, Prosesor Intel® Core™ i7-980X baru menawarkan fleksibilitas dan performa tanpa batasan yang pelanggan bisa harapkan dari prosesor Intel® Extreme Edition:
  • Overclocking-enabled sehingga pelanggan dapat mengatur sistem mereka untuk performa ekstra
  • Kompatibel dengan Intel® X58 Express Chipset
  • Didesain untuk mendukung Intel® Extreme Memory Profiles (XMP) dan Intel® Extreme Tuning Utility

0 komentar

Posting Komentar

Silahkan masukkan comment anda disini...